Kegiatan tersebut berjalan dengan aman dan lancar, dan para pengepul ayam yang telah dihubungi siap untuk membeli ayam potong dari para peternak setempat. “Melalui langkah ini, Bhabinkamtibmas turut berperan dalam menjaga kelancaran distribusi pangan serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat peternak,” ujar Kapolres Sumbawa Barat, AKBP Yasmara Harahap, S.I.K., melalui Kasi Humas, AKP Zainal Abidin, S.H.
Baca juga: Jaga Kondusifitas Bulan Ramadhan, Polsek Poto Tano Beri Pengamanan Sholat Tarawih